Menampilkan Departement Name di Preview Journal Voucher(JV)

Berikut ini langkah-langkah menampilkan Departement Name di preview Journal Voucher :

1.  Start | Form Template | Journal Voucher, Doubleklik/Edit di Template Name yang dimaksud.
2.  Akan muncul tampilan Form Template Field Selection, disana Klik button Design As Frf.
3.  Ke bagian Page2, klik sekali di IBX ke tiga dari kiri, lalu tekan F11 di keyboard.
4.  Akan muncul tampilan Object Inspector, double klik dibagian SQL, akan muncul SQL Editor, lalu tambahkan skrip disana D.DEPTNAME dari SQL yang semula :

Select a.*, p.PersonNo, p.Name,
g.AccountName, D.DEPTNO, R.PROJECTNO
from JVDet a  … dst-nya

Menjadi

Select a.*, p.PersonNo, p.Name,
g.AccountName, D.DEPTNO, R.PROJECTNO, D.DEPTNAME
from JVDet a … dst-nya

Lalu klik tanda Cawang/Ok di SQL Editor tsb.

5.  Masih di Designer, ke File | Data Dictionary, klik sekali di folder Invoice Item, lalu klik button New Variable yang ada di bawah. New Variable ganti menjadi DeptName misal nya.

6.  Lalu di sebelah kanan pilih DialogForm.JVDet, dibawahnya cari DEPTNAME, klik sekali di DEPTNAME tsb lalu klik Ok.

7.  Dimana mau ditampilkan Departement Name tsb, isikan dengan variable [DeptName]. Close Designer dan pilih Yes untuk konfirmasi Save Changes. Coba preview kembali JV tsb.

(Available for v4)

Sumber ACCURATE Solution

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *